Skip to main content

Posts

Showing posts from November, 2015

Preparasi Sample

Preparasi Sampel Kolorimeter Lovibond Sebelum sampel dan blangko dimasukkan kedalam tabung nessler,  perlu dilakukan preparasi terlebih dahulu. Preparasi sample dan blangko sangat bervariasi tergantung apa yang akan diuji. Dibawah ini contoh preparasi sampel dan blangko untuk beberapa macam  zat antara lain: 1. Preparasi blangko dan sample untuk mencari kadar fe       Preparasi sampel :  Mengambil 25 ml sampel kemudian ditambahkan dengan 5 ml 1,10-phenanthroline monohidrate, 5 ml nstrium asetat trihidrate, 0,5 ml hydroxylammonium chloride. Kemudian masukkan kedalam labu ukur 50 ml dan tambahkan aquades sampai tanda tera. dalam hal ini kita melakukan pengenceran sebanyak 2 kali (FP=2)        Preparasi Blangko : Mengambil 25 ml aquades kemudian ditambahkan dengan 5 ml 1,10-phenanthroline monohidrate, 5 ml nstrium asetat trihidrate, 0,5 ml hydroxylammonium chloride. Kemudian masukkan kedalam labu ukur 50 ml dan tambahkan aquades sampai tanda tera 2. Preparasi blangko dan s

Prinsip Kerja Kolorimeter

K olorimetri Kolorimetri adalah suatu metoda analisis kimia yang didasarkan pada tercapainya kesamaan warna antara larutan sampel dan larutan standar, dengan menggunakan sumber cahaya polikromatis dengan detektor mata. Alat yang digunakan untuk analisa kolorimetri adalah kolonimeter. Oleh karena itu metoda spektroskopi sinar tampak disebut juga dengan metoda kolorimetri. Prinsip dasar dari metoda kolorimetri visual adalah tercapainya kesamaan warna antara sampel dan standar apabila jumlah molekul penyerap yang dilewati sinar pada ke dua sisi larutan persis sama. Persyaratan larutan yang harus dipenuhi untuk absorbsi sinar tampak adalah larutan harus berwarna.  Sehingga untuk larutan yang tidak berwarna harus ditambah dengan pengompleks, misal pada saat uji nitrit maka larutan ditambah dengan Naptylamin Sulfonik Acit sehingga sample menjadi berwarna. Tua atau mudanya suatu warna larutan tergantung kepekatannya Syarat pewarnaan ini antara lain : 1. Warna yang terbentuk harus sta

KOLORIMETER LOVIBOND

A. Prinsip Kerja Kolorimeter                Kolorimeter adalah alat yang digunakan untuk mengetahui konsentrasi suatu zat yang didasarkan pada tercapainya kesamaan warna antara larutan sampel dan larutan standar, dengan menggunakan sumber cahaya polikromatis dengan detektor mata .   L ihat selengkapnya  B. Bagian-bagian Kolorimeter Lovibond   C.Cara penggunaan Kolorimeter Lovibond Sebelum menggunakan Colorimeter lovibond   pastikan bahwa keadaan alat masih normal, ada 2 tabung   Nessler   dan tersedia sumber listrik. Preparasi sampel dan Preparasi Blanko . Lihat selengkapnya Masukkan sampel dan blangko pada tabung   Nessler. Buka tempat tabung   Nessler . Letakkan kedua tabung   Nessler pada Colorimeter lovibond bagian kiri untuk blangko dan sebelah kanan untuk sampel , Kemudian pasang Diskomparator yang sesuai dengan sampel yang diuji. Hubungkan Colorimeter lovibond dengan sumber listrik kemudian tekan tombol power ON, maka lampu akan menyala. Putar d iskomparator